"Kalau hujan malam hari itu, deg-degan kami, kalau tidur hanya tidur-tidur ayam. Cek WhatsApp Group, bagaimana laporan banjirnya" kata Ahok
"Saya takut kalau tidur, dia (anak buahnya) juga ikut tidur," kata Ahok sambil tertawa.
Ahok juga memuji Wali Kota Rustam Effendi yang selalu siaga meski malam hari.
"Wali Kota Jakarta Utara juga masih jawab meski saya hubungi pukul 24.00 WIB malam. Enggak tahu, nonton atau ngapain," kelakar Ahok disambut tawa ratusan hadirin.
0 komentar:
Post a Comment