"Ini sedang diperiksa, diproses lebih jauh," jelas Sabrar.
Sabrar menyampaikan, Kolonel Jefri juga terancam dipecat.
"Ya, tentu lihat dari hasil pemeriksaan. Akan ditindak," tegas dia.
Namun penangkap ini menjadi ironi, karena sebelum di tangkap, Jefri pernah memberi pesan kepada para prajurit untuk menjauhi narkoba.
"Jangan ada Prajurit TNI terlibat narkoba khususnya anggota Kodim 1408/BS atau masuk jaringan pengguna barang haram ini," terang Jefri seperti dikuitp dari situs Kodam Wirabuan.
Dia juga meminta kepada Prajurit TNI dan PNS Kodim 1408/BS agar tidak sampai terjerumus dalam jerat narkoba, karena saat ini khususnya narkoba sudah sangat mengkhawatirkan.
Link: TES URIN SELURUH PERSONIL MILITER DAN PNS KODIM 1408/BS
Foto berikut ini Dandim Makassar Kolonel Inf Jefry Oktavian Rotty saat masih menjabat.
0 komentar:
Post a Comment