Semua tim Formula 1 kompak menyuarakan kesepakatan yang sama yaitu menolak sistem kualifikasi baru dan ingin menggunakan kualifikasi 2015. Namun Presiden FIA, Jean Todt, dan bos komersial, Bernie Ecclestone, menolak keinginan tersebut. Penerapan kualifikasi baru ini ditempuh karena Ecclestone ingin 'meramaikan' balapan, yang menurutnya menjadi amat mudah ditebak.
0 komentar:
Post a Comment