Jika tidak berhasil membobol, dan hanya bisa menemukan bug maka tetap akan menerima hadiah yang sepadan.
Bug yang bisa diekspolitasi untuk melakukan deface pada laman Uber atau membocorkan alamat e-mail pengguna misalnya, bakal membuahkan 5.000 dollar AS atau sekitar Rp 66 juta.
Celah keamanan yang lebih parah, seperti misalnya yang bisa disalahgunakan untuk mengambil alih akun pengguna Uber atau menanam program berbahaya di server, bakal diganjar reward lebih besar, mencapai angka maksimal 10.000 dollar AS atau lebih dari Rp 130 juta.
Jika anda tertarik dan berminat mencoba silahkan lihat petunjuknya disini: eng.uber.com/bug-bounty/
0 komentar:
Post a Comment