Andy Grove, Mantan CEO Intel meninggal dunia di usia 79 tahun, penyebab kematiannya diduga karena penyakit Parkinson. Ia merupakan salah satu karyawan pertama Intel yang didirikan pada 1968 oleh para mantan karyawan Fairchild Semiconductor. Grove menjadi presiden Intel pada 1979 dan CEO pada 1987. Grove lahir di Budapest, Hungaria, pada 1936.
Selama kepemimpinannya, Intel berhasil mengubah dirinya dari pembuat cip memori menjadi produsen semikonduktor terbesar di dunia.
0 komentar:
Post a Comment